BerandaBid HumasKapolres Babar : Hasil Rapid Tes Tahap 2, 204 Personilnya Dinyatakan Non...

Kapolres Babar : Hasil Rapid Tes Tahap 2, 204 Personilnya Dinyatakan Non Reaktif

rapid3Polda Kep. Babel, Bid Humas,- Pelaksanaan pemeriksaan RapidTest tahap kedua digelar Polres Bangka Barat bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Bangka Barat di gedung Catur Prasetya Polres Bangka Barat. Selasa, 30 Juni 2020.

Kapolres Bangka Barat AKBP  Fedriansah SIK Mengatakan kegiatan Rapid Test ini dalam rangka Hari bhayangkara ke-74 mengetahui kondisi personil Polres Bangka Barat agar di pastikan bebas dari Covid 19.

Rapidt Test gelombang ke 2 ini sangat penting mengingat personil Polres Bangka Barat setiap hari dalam melaksanakan tugas bersentuhan langsung dengan masyarakat.

“Kita juga tahu bahwa virus khususnya Covid – 19 menyerang semua lapisan masyarakat dengan tidak membedakan strata kehidup sosial,” Ujar Kapolres.

Dengan adanya Rapid Test gelombang ke 2 sangat berguna bagi personil yang ada di Polres Bangka Barat  untuk mengetahui kondisi kesehatannya.

Kapolres Bangka Barat berharap, hasil rapid test gelombang ke 2 hari ini seluruh personil non reaktif.

“Kami harapkan hasil rapid test ini seluruhnya non reaktif sehingga bisa dipastikan personil Bangka Barat Dalam keadaan sehat tanpa covid 19” tutup Kapolres.


Berita Lainnya